Visi :
- Menjadi mitra bagi orang tua untuk mendukung perkembangan optimal pembelajaran anak usia dini.
Misi :
- Menjadi rekan orang tua dalam mendampingi tumbuh kembang anak mengingat SPS sasarannya orang tua dan pengasuh.
- Memberikan pelayanan terbaik bagi program pendiidkan anak usia dini